Jumat, 13 Februari 2009

Pedalaman Yang Liar dan Ganas

Memang pada awalnya saat menambang emas merupakan kesenangan karena mereka mendapatkan keiuntungan dan upah yang besar,tetapi akibat yang didapat dari pekerjaan itu juga parah.Tanah mereka menjadi rusak dan menjadi tanah yang benar benar tidak bisa di reboisasi dan menjadi ladang gersang.Mungkin hubungan antara kedua film itu (Secercah Cahaya di Desa Pemintuan dan Mahalnya Emas) adalah para murid SD Pemintu lebih memilih bekerja daripada bersekolah yang mana lebih tidak berguna.Terlebih lagi pendidikan di dusun itu sangatlah minimal bagaimana tidak, guru yang mengajar hanya 2 orang dan tidak digaji.Oleh sebab itu kita juga harus turut berempati pada orang orang yang kurang beruntung, juga jika kita sudah menjadi orang besar jangan hanya mengejar keuntungan belaka, tetapi juga perhitungkan apa yang terjadi dari hasil suatu kegiatan yang kita lakukan agar tidak merugikan orang lain dan diri kita sendiri di esok hari

(Ryan\X4\30)
Foto gak ada

Tidak ada komentar: